Glossary entry

English term or phrase:

rain check

Indonesian translation:

lain kali ya

Added to glossary by Agustinus
Jul 8, 2013 10:45
10 yrs ago
3 viewers *
English term

rain check

English to Indonesian Other Slang
I think the term above can be assume as slang.

"I'll have a rain check."

---
thank you.

Proposed translations

+2
5 mins
Selected

lain kali ya

I'll have a rain check: lain kali aja yaa..


I'll take a rain check (American, British & Australian informal) also I'll get a rain check (American informal)
something that you say when you cannot accept someone's invitation to do something but you would like to do it another time (often + on ) I'll take a rain check on that drink tonight, if that's all right. I won't play tennis this afternoon but can I get a rain check? (American informal)
http://idioms.thefreedictionary.com/_/dict.aspx?rd=1&word=I&...
Peer comment(s):

agree Ikram Mahyuddin
55 mins
Thanks, kang Ikram.
agree Rinaldy Rinaldy
3 days 19 hrs
Something went wrong...
4 KudoZ points awarded for this answer. Comment: "thanks aditya :)"
34 mins

lain waktu saja ya

Untuk percakapan sehari-hari, ungkapan 'raincheck' digunakan untuk menolak melakukan sesuatu pada saat itu juga dan dinilai lebih sopan daripada langsung mengatakan 'no'. Merujuk gaya bahasa pada contoh kalimat, padanan 'lain waktu saja ya' bisa digunakan.
Something went wrong...
42 mins

Maaf, jangan sekarang ya.

Idiom lengkap: take a rain check
Arti: to politely refuse an offer, with the possibility that you may accept in the future
Sumber: http://www.idiomeanings.com/idioms/take-a-rain-check/

--------------------------------------------------
Note added at 48 mins (2013-07-08 11:34:18 GMT)
--------------------------------------------------

Pokok maknanya adalah:
1. menolak dengan sopan
Dalam budaya Indonesia, penolakan dengan sopan biasanya dimulai dengan kata "Maaf".
2. menolak ajakan saat ini, tapi memberi kemungkinan peluang untuk masa datang. Ungkapan Indonesia yang pas dengan hal ini adalah "jangan sekarang".
3. berhubung penolakan dilakukan dengan sopan, maka perlu intonasi yang halus.
Untuk memperhalus intonasi, dapat ditambahkan kata "ya" di bagian belakang.

Jadi, padanan untuk idiom "take a rain check" adalah "Maaf, jangan sekarang ya".
Something went wrong...
6 hrs

Tidak bisa kali ini, lain hari saja!

I'll take a rain check (American, British & Australian informal) also I'll get a rain check (American informal)
something that you say when you cannot accept someone's invitation to do something but you would like to do it another time (often + on ) I'll take a rain check on that drink tonight, if that's all right. I won't play tennis this afternoon but can I get a rain check? (American informal)
Example sentence:

I won't play tennis this afternoon but can I get a rain check? (American informal)

Saya tidak bisa bermain tennis petang ini, mungkin lain hari saja.

Something went wrong...
Term search
  • All of ProZ.com
  • Term search
  • Jobs
  • Forums
  • Multiple search